Sekarang saya mau berbagi artikel mengenai pakaian yang baik dipakai laki-laki baik yang dalam acara santai, resmi, dll.
1. dalam acara birthday party
biasanya cowok kalau mau pergi ke birthday party pasti pakaiannya casual biasa namun sederhana dan tetap memperlihatkan kesan jantan dan elegan, apakah harus itu itu saja? coba saya sarankan yang lain lihat nih
gimana? keren kan tanpa harus yang ribet-ribet pake kemeja itu lah ini lah celana itulah ini lah sampe ga bisa nentuin mana yang bagus, tapi denga hanya jacket kaya gitu trus celana jeans atau levis. lu bisa tampil elegan tanpa harus ribet dan pasti kesannya pada saat lu di pesta akan positif hehe
2. wedding party
ini merupakan acara yang resmi dan sangat sakral ya guys dimana 2 sejoli mengikat janji suci untuk saling setia baik saat sedih ataupun senang, nah ini lah saat dimana ketika kita menghadiri acara tersebut harus berpenampilan sangat rapi dan resmi, apa harus jas? tentu tidak, apa harus mahal? tentu tidak, lalu? yang sederhana aja namun bisa memberikan kesan rapi dan resmi mau lihat seperti apa? lihat nih...
keren kan? dengan tampilan blazer, baju dalaman yang sesuai dan celana bahan. yang tetap memberikan kalian cara berpakaian yang baik, tampilan yang modis, rapi, dan terkesan resmi so you want to try? hehe
3. Party biasa yang tidak resmi
biasanya kalo party jenis ini banyak yang bingung pakaian yang harus digunakan apa dan GA PEDE sendiri jadinya nih lihat gambar yang bisa anda coba
kalau kita cermati gambarnya ini memberikan kesan cool, resmi namun santai jadinya cocok lah untuk party biasa, pakaiannya tuh sejenis jacket menyerupai jas, baju dalaman bebas asalkan sesuai dengan jacketnya dan celana yang bebas mau jeans atau apapun kecuali celana bahan ya...
mungkin itu aja sedikit saran untuk pakaian yang pantas dipakai pada acara-acara tertentu, selamat mencoba...
SALAM FASHION!!!
Saya setuju dengan pakaian weadding party,,siip
BalasHapus